Buku “Bugis Tukak Relokasi dari Kekumuhan”

Maret 24, 2017

Buku Seri Riset Etnografi Kesehatan 2016:
“Bugis Tukak, Relokasi dari Kekumuhan”

Bugis Tukak, adalah sebutan penulis untuk masyarakat etnik Bugis yang tinggal di Desa Tukak, Kecamatan Tukak Sadai, Kabupaten Bangka Selatan. Sebuah koloni masyarakat Bugis yang tinggal jauh dari wilayah aslinya di Daratan Sulawesi.

Orang Bugis yang tinggal di Desa Tukak pada umumnya adalah nelayan. Tidak hanya mencari ikan, justru Desa Tukak dikenal sebagai penghasil ketam yang sudah sampai dieksport ke negara tetangga.

Seperti umumnya kampung nelayan di wilayah lain, perkampungan nelayan di Desa Tukak yang dihuni etnik Bugis juga terlihat kumuh, terutama dalam urusan sampah dan MCK. Kekumuhan ini, bukannya tidak disadari sebagai sesuatu yang salah, mereka berusaha untuk bisa menjadi lebih baik.

Apa saja yang bisa dilakukan untuk berubah? Upaya apa saja yang bisa ditempuh? Semuanya terangkum secara detail di dalam buku ini. (@dl)

Silahkan free download disini

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

© PERSAKMI All rights Reserved